Ngobrolin Cloud #10 (2)

Ngobrolin Cloud #10 – Orchestrating the Containers on AWS

Speaker

Farizal Andrian

Manager Solution Architect & Cloud Security

Containers orchestration adalah kunci bagi organisasi untuk mendapatkan manfaat penuh dari containers antara lain simplified operations, resilience, dan meningkatkan keamanan. Pada webinar ini kita akan berdiskusi tentang strategi dalam melakukan containers orchestration untuk mendapatkan manfaat penuh dari AWS containers.